Termotivasi Film Dokumenter Internasional “Dakwah”, Mahasiswi Doktoral Italia Pilih Riset di Dalwa

Bangil, Dalwa Berita – Mrs. Paola Colonell, Ph.D., mahasiswi doktoral asal Milan Italia lakukan riset di Ponpes Dalwa mengenai konsep jihad dalam dunia pendidikan. Sebelumnya, wanita ini telah direkomendasikan untuk melakukan penelitiannya di Universitas Al-Azhar, Mesir. Tetapi, ia lebih memilih untuk melakukan risetnya di Ponpes Dalwa. “Dia lebih milih Dalwa dari pada ke Al-Azhar Mesir,” ucap […]
Lima Perguruan Tinggi Islam Tandatangani Kerja Sama dalam Meningkatkan Mutu Umat

Bangil, Dalwa Berita – Forum Komunikasi Perguruan Tinggi Keagamaan Swasta adakan Focus Group Discussion (FGD) dan Memorandum of Understanding (MoU) bersama pada Ahad malam (20/8/2023) di Dalwa Hotel Syari’ah. Pertemuan tersebut berisi sharing antar kampus dan penanda tanganan Memorandum of Understanding (MoU) antar perguruan tinggi. Ada 5 perguruan tinggi yang ikut pada kegiatan tersebut, yaitu: Universitas Islam Internasonal Darullughah Wadda’wah Bangil Universitas […]