Sosialisasi SIAKAD dan SIMAK IAI Dalwa

Bangil, Dalwa Berita. Jumat (07/03/20) Institut Agama Islam Darullughah Wadda’wah terus melakukan pembaharuan sistem dan pelatihan kepada Dosen dan juga Staffnya, semua dilakukan untuk meningkatkan kualitas institut sendiri baik dari segi Dosen, keadministrasian maupun yang lainnya, apalagi Mudirul Ma’had Dalwa Abuya Habib Zainal Abidin Bin Hasan Baharun  telah mencanangkan agar IAI DALWA berkembang menjadi universitas, oleh karenanya sebelum […]