Festival Zukhruf Saksi Torehan Baru IAI Dalwa pada Tingkat Nasional

Surabaya-Selasa 22/10/2018 – IAI Dalwa mengirim delapan belas utusannya untuk mengikuti suatu event perlombaan yang sudah tidak asing lagi, ‘Festival Zukhruf’ 2018. Event ini merupakan salah satu event besar yang ditunggu-tunggu oleh IAI Dalwa. Sebab event ini dilaksanakan oleh salah satu Universitas yang memilki hubungan cukup baik dengan IAI Dalwa yaitu UIN Sunan Ampel Surabaya. […]

Kunjungan Pendidikan Ulama’ Tarjih Muhammadiyah Yogyakarta

Bangil- Untuk sekian kalinya, IAI Dalwa mendapat kunjungan. Kamis,(27/12/18), Pendidikan Ulama Tarjih Muhammadiyah Yogyakarta melakukan observasi yang bertajuk Silaturrahim dan Rihlah Ilmiah Mahasantri. Acara yang diselenggarakan di Ravva Room Dalwa Hotel ini, membahas tentang resep kemajuan pendidikan bahasa Arab di Dalwa.”Perkenalan saya dengan Dalwa dimulai pada tahun 2014. Pada saat itu, UGM mengadakan perlombaan debat bahasa […]

Tingkatkan Kualitas Pendidikan Berkarakter Menjadi Tagline Kongres Forsima PAI Ke-V

Pati – Forsima (Forum Silaturahmi Mahasiswa) PAI Se-jawa kembali mengadakan KONGRES ke-V yang bertempat di Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Pati. Acara yang berlangsung selama tiga hari ini, dimulai pada tanggal 7 – 9 Desember 2018 yang disertai pula dengan Seminar Nasional dengan mengangakat tema “ Peran Aktif Mahasiswa PAI dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Berkarakter […]